Senin 19 Desember 2022

Lurah Karang Jaya yang diwakili oleh Sekretaris Kelurahan dan Staf Kelurahan mendampingi Tim dari UPTD Puskesmas Prabumulih Timur dalam rangka kegiatan Posyandu Remaja bertempat di Aula Kantor Kelurahan Karang Jaya Kecamatan Prabumulih Timur Kota Prabumulih.